Postingan

Hadits Doa Bulan Rajab Lengkap dengan Analisis Sanad dan Matan

 Seiring masuknya bulan Rajab, umat Islam banyak berdoa dengan doa bulan Rajab yang sangat populer, yaitu “allahumma bariklana fi rajaba wa sya'bana wa ballighna ramadhana”. Ya Allah berkahilah kami di dalam bulan Rajab dan Sya'ban, dan sampaikanlah kami pada bulan Ramadhan. Namun begitu ada sebagian orang yang masih enggan berdoa dengan doa populer bulan Rajab ini karena alasan status sanad haditsnya daif, tidak shahih, dan semisalnya. Lalu bagaimana sebenarnya penjelasan ulama mengenai hadits doa bulan Rajab yang sangat populer ini?  Analisis Sanad Hadits Doa Bulan Rajab Secara lengkap redaksi hadits doa bulan Rajab sebagaimana diriwayatkan oleh Imam Ahmad dalam kitab Musnad Ahmad adalah sebagai berikut:   حَدَّثَنَا عَبْدُ اللَّهِ، حَدَّثَنَا عُبَيْدُ اللَّهِ بْنُ عُمَرَ، عَنْ زَائِدَةَ بْنِ أَبِي الرُّقَادِ، عَنْ زِيَادٍ النُّمَيْرِيِّ، عَنْ أَنَسِ بْنِ مَالِكٍ، قَالَ: كَانَ النَّبِيُّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ إِذَا دَخَلَ رَجَبٌ قَالَ:  اَللَّهُمَّ بَار...

‘Berkat Dokter, Saya Sembuh’, Pernyataan Syirik?

Hadits Seputar Keutamaan Menanam Pohon

Menentukan Waktu Ibadah Bukan Berarti Bid'ah

Shalat Syuruq: Amalan Pagi yang Pahalanya Setara Haji dan Umrah

Hukum Tahi Cicak yang Sulit Dihindari saat Sholat

Hukum Tidur di Dalam Masjid | Prof. Dr. M Ishom El Saha

Hukum Tahlilan Menurut berbagai pendapat

Khutbah Jum’at: Berlomba Makmurkan Masjid

Khutbah Jumat: Memakmurkan Masjid